[vc_row][vc_column][vc_column_text]Jadwal Imsakiyah Ramadan 1441 H/2020 Lengkap di Berbagai Kota – Umat Muslim di Indonesia pun sudah tidak sabar menyambut datangnya bulan suci ini. Tak hanya di Indonesia saja, umat Muslim di seluruh dunia pun pastinya akan bersukacita menyambut datangnya bulan Ramadhan. Di setiap bulan Ramadhan, tentunya umat Muslim wajib mengetahui waktu mulai berpuasa hingga jadwalnya untuk berbuka puasa.
[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]Bagi umat muslim di Indonesia mengetahui jadwal imsakiyah, waktu sholat subuh, zuhur, ashar, maghrib dan isya, ashar selama di bulan puasa Ramadhan punya arti penting. .
Bulan Ramadhan merupakan waktu paling utama bagi umat muslim. Pada bulan ini umat muslim dapat memperbanyak ibadah sekaligus menyempurnakannya. Sholat fardhu lima waktu yang merupakan ibadah wajib tentu sebaiknya dijalankan secara lebih khusyuk saat bulan Ramadhan.
Yang lebih penting, sholat fardhu lima waktu harus dikerjakan sesuai dengan waktunya.
Sholat fardhu bisa dilaksanakan di rumah atau masjid. Meski demikian, umat muslim sangat dianjurkan menunaikan sholat fardhu di masjid dengan berjamaah, apalagi pada Ramadhan.[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]Jadwal Imsakiyah Ramadan 1441 H/2020 Lengkap di Berbagai Kota Yang Bisa Dijadikan Panduan
[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]Jadwal imsakiyah di atas berdasar pada keputusan resmi Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementrian Agama. Jadwal diatas hanya berlaku bagi kota-kota yang telah tertera dengan radius maksimum kurang lebih 25km. Selamat menunaikan ibadah puasa, semoga ibadah puasa kita dapat berjalan dengan lancar dan kembali fitri saat lebaran.
Untuk daerah lainnya yang tidak tercantum di atas, silakan dapat mengunjugi website Hisab Rukyat Kemenag pada alamat: bimasislam.kemenag.go.id[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]